Terkini
Penantian 26 Tahun, Brunei Darussalam Akhirnya Tampil Di Piala AFF 2022, Segrup Dengan Timnas Indonesia
Penantian Timnas Brunei Darussalam untuk tampil di Piala AFF akhirnya terjadi. Setelah 26 tahun menunggu, skuat berjuluk The Wasps tampil di kejuaraan antar negara Asia…
Dapat Undangan, Persis Solo Akan Lakoni TC Bersama Johor Darul Ta’zim Di Malaysia
Persis Solo mendapat undangan pemusatan latihan (TC) dan pertandingan persahabatan dari klub raksasa Malaysia, Johor Darul Ta’zim (JDT), yang akan digelar di Johor pada 9-18…
Piala AFF 2022 Semakin Dekat, Jordi Amat Dan Sandy Walsh Tanyakan Kabar Proses Naturalisasinya
Dua calon pemain naturalisasi, Jordi Amat dan Sandy Walsh, sudah tak sabar membela Timnas Indonesia. Keduanya mempertanyakan kabar proses naturalisasinya menjelang Piala AFF 2022 yang…
Bertahan Lebih Lama Di Turki, Uji Coba Timnas Indonesia U-20 Vs Jepang Batal?
Uji coba Timnas Indonesia U-20 vs Jepang U-18 yang rencananya akan digelar di Spanyol terancam batal. Ini karena skuat Garuda Muda memiliki masalah visa untuk…
Lama Kabarnya Tak Terdengar, Muchlis Hadi Ning Kini Ikuti Kursus Kepelatihan Lisensi C PSSI
Lama kabarnya tak terdengar, mantan striker Timnas Indonesia U-19, Muchlis Hadi Ning Syaifulloh, mencoba merintis karier baru dengan mengikuti kursus lisensi kepelatihan. Nama Muchlis Hadi…
Timnas Indonesia Akan TC Di Bali Sebagai Persiapan Piala AFF 2022, Kemungkinan Tanpa Shin Tae-yong
Timnas Indonesia dipastikan bakal menggelar pemusatan latihan (TC) di Bali sebagai persiapan menghadapi Piala AFF 2022. Namun, Shin Tae-yong selaku pelatih mungkin akan menyusul. Piala…
PSSI Pertimbangkan JIS, Stadion Batakan, Dan Pakansari Sebagai Kandang Timnas Indonesia Di Piala AFF 2022
PSSI masih belum menentukan stadion mana yang akan dipakai Timnas Indonesia sebagai kandang di Piala AFF 2022 usai Stadion Gelora Bung Karno (SUGBK) tidak bisa…
Kirim Pesan Ke Perwakilan PSSI, Ivar Jenner Tanya Kapan Jadwal TC Timnas Indonesia U-20 Di Spanyol
Calon pemain naturalisasi Timnas Indonesia U-20, Ivar Jenner, tampaknya sudah tidak sabar untuk bisa bergabung dalam pemusatan latihan (TC) skuat Garuda Muda di Eropa. Seperti…
Tak Diizinkan Pakai SUGBK, Menpora Sarankan Timnas Indonesia Berkandang Di Stadion Pakansari Atau Patriot
Timnas Indonesia dipastikan tidak bisa menggunakan Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK) saat menggelar laga kandang Piala AFF 2022. Ini dikarenakan stadion itu akan direnovasi…
Sindir Calon Ketum Baru PSSI, Iwan Bule: Sabar Aja, Nanti Ada Waktunya
Mochamad Iriawan alias Iwan Bule memberikan sindiran untuk seseorang yang ingin menjadi Ketum PSSI yang baru. Ia meminta untuk sabar dan menunggu karena semua ada…
Minta Maaf, Host ANTV Jelaskan Kenapa Siaran Timnas Indonesia U-20 Kurang Bagus Dan Ada Gangguan
Host ANTV, Adi Yani, memberikan penjelasan mengapa siaran langsung pertandingan uji coba Timnas Indonesia U-20 vs Moldova di Stadion Manavgat Ataturk, Turki, Selasa (1/11/2022) malam…
Borussia Dortmund Resmi Batal Ke Indonesia, Akan Ke Malaysia Sebagai Gantinya
Klub raksasa Bundeliga Jerman, Borussia Dortmund, dipastikan batal mampir ke Indonesia saat Asia Tour 2022 pada November mendatang. Dortmund batal ke Tanah Air lantaran peraturan…
Sofie Imam Susul TC Timnas Indonesia U-20 Di Turki, Jadi Pelatih Fisik Dengan Status Percobaan
Pelatih fisik Persis Solo Youth, Sofie Imam Faizal, kembali mendapat kepercayaan untuk menjadi bagian Timnas Indonesia U-20. Ia akan menjalani masa percobaan terlebih dahulu. Sofie…
Singgung Statuta, Hasani Abdulgani Sebut Exco Masih Bisa Maju Pemilihan Lagi Jika Belum 3 Kali Menjabat
Anggota Exco PSSI, Hasani Abdulgani, menjelaskan bahwa saat Kongres Luar Biasa (KLB), para anggota saat ini, termasuk Ketum dan Wakil PSSI, masih bisa mencalonkan diri…
Dua Anak Shin Tae-yong Ikut Latihan Bersama Timnas Indonesia U-20 Di Turki
Ada pemandangan unik dalam pemusatan latihan (TC) Timnas Indonesia U-20 yang saat ini berlangsung di Turki. Ada dua pemain kewarganegaraan Korea yang bergabung, yakni Shin…
KLB Digelar Januari 2023, PSSI Berharap Kompetisi Diberi Izin Dulu Untuk Kembali Bergulir
PSSI melalui Ketum Mochamad Iriawan berharap pemerintah bisa memberikan izin agar kompetisi kembali bergulirnya di tengah persiapan Kongres Liar Biasa (KLB) yang paling dicepat digelar…
Sedih Dan Trauma Mendalam, Gilang Widya Putuskan Mundur Dari Presiden Arema FC
Gilang Widya Pramana alias Juragan99 memutuskan mundur dari jabatannya sebagai Presiden Arema FC. Pengumumannya disampaikan dalam konferensi pers di kantor klub pada Sabtu (29/10/2022). Gilang…
Hasil Rapat Bareng Exco Semalam, PSSI Resmi Putuskan Akan Percepat KLB
PSSI menggelar rapat bersama 12 anggota Komite Eksekutif (Exco) di Jakarta pada Jumat (28/10/2022) malam WIB. Hasil, PSSI dan Exco sepakat untuk mempercepat Kongres Luar…
Diperiksa Polda Jatim, Gilang Widya Tegaskan Posisinya Di Arema FC Hanya Investor, Bukan Pemilik
Presiden Arema FC, Gilang Widya Pramana, menegaskan bahwa posisinya di tubuh skuat Singo Edan hanyalah seorang investor. Sehingga, untuk urusan manajerial dirinya meminta menanyakannya ke…
Bantah Kabar Pemerintah Dukung Iwan Bule Terus Jadi Ketum PSSI, Stafsus Mensesneg: Itu Tidak Benar
Staf Khusus Menteri Sekretaris Negara (Stafsus Mensesneg), Faldo Maldini, membantah kabar yang menyebutkan bahwa pemerintah mendukung Mochamad Iriawan untuk terus menjadi Ketum PSSI. Sebelumnya, beredar…