Terkini
Shin Tae-yong Panggil Satu Nama Baru Lagi Ke TC Timnas Indonesia U-19, Posisi Striker
Pelatih Timnas Indonesia U-19, Shin Tae-yong, memanggil satu nama baru lagi untuk mengikuti pemusatan latihan. Dia adalah penyerang muda Barito Putera, Rahmat Beri Santoso. Shin…
Daftar 36 Pemain Timnas Indonesia U-19 Untuk Persiapan Kualifikasi Piala Asia U-20, Persija Jadi Penyumbang Nama Terbanyak
PSSI telah mengumumkan daftar 36 pemain Timnas Indonesia U-19 pilihan Shin Tae-yong untuk pemusatan latihan (TC) persiapan menghadapi Kualifikasi Piala Asia U-20 2022. Dalam daftar…
Undian Piala AFF 2022: Vietnam Dan Thailand Unggulan Pertama, Indonesia Masuk Di Pot 2
Federasi Sepak Bola Asia Tenggara (AFF) sudah menentukan pot peserta menjelang drawing atau undian Piala AFF 2022 yang akan berlangsung pada 30 Agustus mendatang di…
Timnas Indonesia U-16 Juara Piala AFF U-16 2022, Markus Horison: Local Pride, Campione!
Pelatih kiper Timnas Indonesia U-16, Markus Horison, tengah mendapat sorotan setelah ucapannya dalam perayaan juara Piala AFF U-16 2022 viral. Dalam video yang diunggah oleh…
Sejak Kecil, Muhammad Iqbal Gwijangge Punya Cita-cita Main Di Luar Negeri
Kapten Timnas Indonesia U-16, Muhammad Iqbal Gwijangge, memiliki cita-cita untuk berkarier di luar negeri. Bahkan, keinginan itu sudah muncul sejak kecil. Hal ini diungkap oleh…
Kapten Timnas Indonesia U-16, Muhammad Iqbal Gwijangge ‘Insya Allah’ Akan Jadi Polisi
Ketum PSSI, Mochamad Iriawan alias Iwan Bule, memiliki rencana tersendiri untuk kapten Timnas Indonesia U-16, Muhammad Iqbal Gwijangge, yang dirinya pilih sebagai anak angkat. Saat…
Timnas Indonesia U-16 Bantai Singapura 9-0, Bima Sakti: Jangan Terlalu Memuji Tim Ini
Pelatih Timnas Indonesia U-16, Bima Sakti, berharap tim asuhannya tidak mendapatkan pujian berlebih setelah mengalahkan Singapura dengan skor besar. Seperti diketahui, Timnas Indonesia U-16 menang…
Arahan Presiden Jokowi, Timnas Indonesia Akan Dibuatkan Training Center Di Ibu Kota Nusantara
Mimpi Timnas Indonesia untuk memiliki training center (TC) akan segera terwujud, setelah Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan, bersua dengan Presiden Joko Widodo (Jokowi). Dalam pertemuan…
UMR Jogja Rendah, PSSI Resmi Turunkan Harga Tiket Piala AFF U-16 2022
PSSI menepati janjinya untuk menurunkan harga tiket pertandingan Piala AFF U-16 2022 setelah sempat ada keluhan mengenai harga yang terbilang cukup mahal. Sebagai informasi, awalnya,…
Banyak Kekurangan, Ketum PSSI Minta Timnas Indonesia U-16 Dievaluasi
Ketum PSSI, Mochamad Iriawan alias Iwan Bule, tampaknya masih belum puas dengan performa Timnas Indonesia U-16. Ia pun meminta tim asuhan Bima Sakti dievaluasi. Timnas…
Daftar 28 Pemain Timnas Indonesia U-16 Di Piala AFF U-16 2022
Pelatih Timnas Indonesia U-16, Bima Sakti, sudah memilih 28 pemain yang didaftarkan untuk mengikuti Piala AFF U-16 2022 di Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) pada 31…
Makan Malam Bareng Presiden Indonesia Dan Korea Selatan, Shin Tae-yong: Kami Berbicara Banyak Soal Sepak Bola
Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, mendapat kesempatan langka untuk makan malam bersama Presiden Indonesia, Joko Widodo (Jokowi), dan Presiden Korea Selatan, Yoon Suk-yeol. Di momen…
Peringkat FIFA Rendah, Timnas Indonesia Tidak Bisa Ikut Islamic Solidarity Games 2021
Timnas Indonesia U-23 dipastikan tidak akan turut ambil bagian dalam ajang Islamic Solidarity Games (ISG) 2021 yang akan berlangsung di Konya, Turki, pada 8-16 Agustus…
Aturan Ketat TC Timnas Indonesia U-16: Main HP Cuma 4 Jam Sehari, Telat Shalat Denda Rp 50 Ribu
Pelatih Timnas Indonesia U-16, Bima Sakti, menerapkan disiplin yang tinggi selama pemusatan latihan (TC) untuk Piala AFF U-16 2022. Ada beberapa aturan tegas yang diberlakukan…
Pelatih Thailand Anggap Marselino Ferdinan Sebagai Pemain Terbaik Piala AFF U-19 2022
Pelatih Timnas Thailand U-19, Salvador Garcia, menyebut Marselino Ferdinan sebagai pemain terbaik Piala AFF U-19 2022 versi dirinya. Piala AFF U-19 2022 telah berakhir dengan…
Kecewa, Ketum PSSI Berniat Ajukan Protes Resmi Ke AFF Soal Laga Vietnam Vs Thailand
Ketum PSSI, Mochamad Iriawan alias Iwan Bule, mengatakan bahwa pihaknya berniat untuk melakukan protes secara resmi ke AFF mengenai pertandingan Vietnam vs Thailand pada laga…
Tak Bisa Tentukan Nasib Sendiri, Kelolosan Timnas Indonesia U-19 Bergantung Pada Hasil Vietnam Vs Thailand
Timnas Indonesia U-19 dalam kondisi yang kurang ideal dalam persaingan berebut tiket babak semifinal Piala AFF U-19 2022. Sebab, Garuda Nusantara harus bergantung pada hasil…
Minta Tolong Carikan Striker Bagus, Shin Tae-yong: Silakan Rekomendasikan Ke Saya
Pelatih Timnas Indonesia U-19, Shin Tae-yong, mengeluhkan buruknya ‘finishing’ usai bermain imbang melawan Thailand dalam laga Grup A Piala AFF U-19 2022 di Stadion Patriot…
Ingin Jumpa Di Semifinal Piala AFF U-19 2022, Kiper Malaysia: Indonesia Seteru Utama Negara Sejak Lama
Kiper Timnas Malaysia U-19, Syahmi Adib, sangat optimis Harimau Muda akan lolos ke babak semifinal Piala AFF U-19 2022. Jika lolos, ia berharap bisa melawan…
Ramai Dikritik, Razzaa Fachrezi: Saya Masih Dalam Proses, Baru Dua Pertandingan Juga
Striker Timnas Indonesia U-19, Razzaa Fachrezi, ramai mendapat kritikan dari pecinta sepak bola Tanah Air karena penampilannya dalam laga melawan Brunei Darussalam. Razzaa Fachrezi masuk…